Sekitar tahun 2013, saya sempat memiliki hobi mendatangi berbagai tempat makan di sekitar Petak Sembilan dan Jl. Gajah Mada dan mencicipi hidangan di sana satu…
Ada berbagai jenis laksa di Indonesia, namun mungkin yang populer adalah Laksa Betawi dan Laksa Medan. Jika sebelumnya saya sudah mencicipi Laksa Bogor di Gang…
Toge goreng adalah salah satu makanan khas Bogor. Penamaan makanan ini sebenarnya kurang tepat, sebab meskipun makanan ini disebut “toge goreng”, tetapi makanan ini tidak…
Berawal dari melihat sebuah video di Youtube tentang bakmie ini, akhirnya membuat saya penasaran. Di video itu sang pembawa acara nampak sudah lama mencari-cari bakmie…
Kunjungan saya Januari lalu Purwokerto adalah kunjungan kedua saya, setelah kunjungan pertama saya pada tahun 2017. Seperti biasa, dalam setiap kunjungan saya ke berbagai tempat…
Beberapa hari yang lalu saya khusus datang ke Bogor untuk mencoba salah satu tempat makan yang sedang banyak diliput oleh food vlogger di Youtube. Menunya unik, terlihat…
#TheLocalFoodLegend Kali ini saya berada di Surabaya. Mungkin memang sudah rezekinya, di kala saya memang sedang kangen-kangennya dengan nasi cumi Pasar Atom, ternyata saya mendapatkan penugasan…
Di mana tempat wisata kuliner favorit anda? Pertanyaan ini mempunyai jawaban yang subjektif, tetapi jawaban yang diberikan selalu menarik dan membuat saya penasaran untuk mendatanginya.…
7 Destinasi Wisata Kuliner Khas Purwakarta: Sate Maranggi, Ayam Kampung Goreng, sampai Nasi Poligami
Purwakarta, selain terkenal dengan destinasi Taman Air Mancur Sri Baduga dan Gunung Parang, juga bisa menjadi destinasi wisata kuliner. Tercatat ada beberapa tempat makan yang…
Makan malam, di pinggir pantai, sambil menikmati matahari terbenam. Ini bukan di Bali, tetapi di Jakarta. Lebih tepatnya, di Jakarta Utara. Bagi warga Pluit dan…